DAMPAK PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA TERHADAP PELESTARIAN BUDAYA BAHASA KEY RT 002/ RW 008 KELURAHAN PUNCAK CENDRAWASIH KECAMATAN SORONG BARAT KOTA SORONG

Main Article Content

Irwan Soulisa
Dinda Irdayani Soulilsa
Jesinta Yaftoran

Abstract

Rumusan penelitian bagaimana dampak Penggunaan bahasa Indonesia terhadap pelestarian budaya bahasa Key RT 002/RW 008 Jln Ampi,Kelurahan Puncak Cendrawasih,Kecamatan Sorong Barat Kota Sorong? Tujuan penelitian untuk mengetahui dampak Penggunaan bahasa Indonesia terhadap pelestarian budaya bahasa Key RT 002/RW 008 Jln Ampi,Kelurahan Puncak Cendrawasih,Kecamatan Sorong Barat Kota Sorong. Metode kualitatif deskriptif, di mana informasi dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi, serta mencerminkan keadaan nyata yang ditemukan di lapangan. Data ini diperoleh melalui wawancara, observasi, dan dokumen tertulis yang berkaitan dengan penggunaan Bahasa Indonesia dan bahasa daerah oleh masyarakat. Fokus data diarahkan pada tiga bidang, yaitu di masyarakat Key RT 002/ RW 008 Kelurahan Puncak Cendrawasih Kecamatan Sorong Barat Kota Sorong.Sumber data Tokoh masyarakat, pendidik, wakil warga, atau pejabat pemerintah lokal. Hasil ada 34 dampak positif dan 34 dampak negative. Kesimpulan penggunaan Bahasa Indonesia  memiliki efek ganda terhadap pelestarian budaya bahasa Key, yakni membawa dampak positif sekaligus dampak negatif. di satu sisi, Bahasa Indonesia telah membuka akses yg lebih luas bagi rakyat terhadap pendidikan, info, dan komunikasi nasional. Penggunaannya pula mendorong peningkatan literasi, berpikir kritis, dan memperkuat identitas nasional. Bahkan, dalam konteks eksklusif, Bahasa Indonesia berfungsi menjadi sarana pelestarian budaya lokal melalui dokumentasi dan media modern

Article Details

How to Cite
Soulisa, I., Soulilsa, D., & Yaftoran, J. (1). DAMPAK PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA TERHADAP PELESTARIAN BUDAYA BAHASA KEY RT 002/ RW 008 KELURAHAN PUNCAK CENDRAWASIH KECAMATAN SORONG BARAT KOTA SORONG. SOSCIED, 8(2), 471-481. https://doi.org/10.32531/jsoscied.v8i2.1044
Section
Articles

References

Fitriani, 2021 Jurnal Bahasa/Vol.13/edisi Maret/Tahun 2024 ISSN Cetak 2301-5411 Halaman 55 ISSN Online 2579-7957 Pergeseran Bahasa dalam Perubahan Kosakata Mahasiswa Migran Jakarta di Kota Malang https://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/download/956/777/1396

Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (2021), Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp Volume 7 Nomor 3, 2024 P-2655-710X e-ISSN 2655-6022 https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp/article/download/31293/21121/103231

Suryani (2020) Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp Volume 7 Nomor 3, 2024 P-2655-710X e-ISSN 2655-6022 Peran Dan Fungsi Bahasa Indonesia Dalam Pengembangan Keilmuan, Kebudayaan, Dan Karya Sastra https://Journal.Universitaspahlawan.Ac.Id/Index.Php/Jrpp/Article/Download/31293/21121/103231

Widodo (2021 Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp Volume 7 Nomor 3, 2024 P-2655-710X e-ISSN 2655-6022 Peran Dan Fungsi Bahasa Indonesia Dalam Pengembangan Keilmuan, Kebudayaan, Dan Karya Sastra https://Journal.Universitaspahlawan.Ac.Id/Index.Php/Jrpp/Article/Download/31293/21121/103231

Kosasih dan Hermawan (2021 Jurnal Pendidikan Bahasa Volume 13, Nomor 1, Juni 2023 | ISSN: 2088-0316 | e-ISSN: 2685-0133 https://doi.org/10.37630/jpb.v13i1.1418 https://ejournal.tsb.ac.id/index.php/jpb/index 20 Peningkatan Kemampuan Mahasiswa dalam Membedakan Bahasa Baku dan Bahasa Tidak Baku di Universitas Andalashttps://www.ejournal.tsb.ac.id/index.php/jpb/article/download/1418/753/

Putri Adeliya Masiu & Riska Sya’ban (2021) Home / Archives / Vol. 4 No. 1 (2024): Pendidikan dan Ilmu Sosial / Article Peran Bahasa Indonesia Dalam Pemersatu bangsa: Tinjauan Kedudukan Sebagai Bahasa Negara dan Bahasa Nasional https://pendidikan.e-jurnal.web.id/index.php/terbaru/article/view/112

Irwan Soulisa Dan Audrey S.Y.Kabes. 2024. Analisis Numeralia Dalam Bahasa Raja Ampat Dialek Wardo di Kampung Arefi Kabupaten Raja Ampat. Jurnal Soscied. Vol 7. No 3. Https://Jurnal.Poltekstpaul.Ac.Id/Index.Php/Jsoscied/Article/View/773/546

Sugiyono (2021) Kementerian Sekretariat Negara Republik Indonesia Artikel Pentingnya Pelestarian Bahasa Daerah dalam Mempertahankan Keanekaragaman BudayaSenin, 10 Juni2024https://www.setneg.go.id/baca/index/pentingnya_pelestarian_bahasa_daerah_dalam_mempertahankan_keanekaragaman_budaya

Fakaubun Nurlina, 2021). artikel detikedu, "Bahasa: Pengertian, Sifat dan Perannya dalam Kehidupan" selengkapnya https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5916280/bahasa-pengertian-sifat-dan-perannya-dalam-kehidupan

Chaer (2021). artikel detikedu, "Bahasa: Pengertian, Sifat dan Perannya dalam Kehidupan" selengkapnya https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5916280/bahasa-pengertian-sifat-dan-perannya-dalam-kehidupan

Setiawan & Hidayat (2021) Peran Bahasa sebagai Pemersatu Bangsa https://binus.ac.id/bandung/2021/09/peran-bahasa-sebagai-pemersatu-bangsa/

Sudaryanto (2021) Peran Bahasa sebagai Pemersatu Bangsa https://binus.ac.id/bandung/2021/09/peran-bahasa-sebagai-pemersatu-bangsa/

Rahmawati, 2021) "Bahasa Dan Sastra Dalam Perspektif Interdisipliner" https://repo.ukitoraja.ac.id/id/eprint/6/1/WAWASAN%20KEBAHASAINDONESIAAN.pdf

Nurdin, (2021) "Bahasa Dan Sastra Dalam Perspektif Interdisipliner" https://repo.ukitoraja.ac.id/id/eprint/6/1/WAWASAN%20KEBAHASAINDONESIAAN.pdf

Holmes(2021) pergeseran bahasa komunitas bahasa t https://eprints.uad.ac.id/78190/1/buku%20fix%20joko.pdf

Aritonang (2021). Peran Bahasa sebagai Pemersatu Bangsa https://binus.ac.id/bandung/2021/09/peran-bahasa-sebagai-pemersatu-bangsa/

Sibarani,Musfira,dan Asrif (2021),Pelestarian Bahasa Derah Sebagai Warisan Budaya Banga https://www.kompasiana.com/jimmisaputra4940/6770afe2c925c41fd714b262/pelestarian-bahasa-daerah-sebagai-warisan-budaya-bangsa

KementerianPendidikan dan Kebudayaa Wamendikdasmen Mendukung Revitalisasi Bahasa Daerah Sebagai Upaya Pelestarian Identitas Bangsa 01 Maret 2025 https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2025/03/wamendikdasmen-mendukung-revitalisasi-bahasa-daerah-sebagai-upaya-pelestarian-identitas-bangsa?utm_source=chatgpt.com

Rabrusun, N., & Lopulalan, D. L. Y. (2023). Strategi Pemerintah Kota Tual Dalam Pelestarian Bahasa Daerah Sebagai Alat Komunikasi Publik. Jurnal Ilmu Komunikasi Pattimura, 2(1), 284-296.
Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times

Most read articles by the same author(s)